Summary Webinar CairTalks tentang Machine Learning

Beberapa saat lalu kegiatan webinar tentang Machine Learning topik “Introduction to Machine Learning and Its Role During Covid-19 Pandemic” telah terlaksana pada hari Minggu, tanggal 14 Juni 2020. Ada beberapa poin penting dari kegiatan yang di dukung oleh Politeknik Negeri Ujung Pandang ini, beberapa yang saya catat:

  1. Machine learning dapat digunakan untuk berbagai hal pada masa pandemi, seperti diantaranya prediksi sebaran, membantu deteksi Covid melalui image processing hingga membantu dalam simulasi pembuatan vaksin
  2. Machine learning sangat didukung oleh ketersediaan data yang digunakan dalam melatih model atau mesin
  3. Machine learning dapat digunakan untuk memetakan sentimen publik terkait kebijakan pemerintah dalam menangani pandemi
  4. dll

Ada banyak hal menarik yang dibahas selama proses webinar yang dihadiri oleh praktisi dan akademisi ini. Untuk peserta yang masih ingin melihat kembali materinya, video pertemuan tersebut bisa dilihat kembali disini:

Adapun materi yang dibawakan bisa dibaca kembali disini: https://www.slideshare.net/arynas/introduction-to-machine-learning-and-its-role-during-covid19-pandemic

Semoga membantu.

Leave a Reply